Minggu, 11 Desember 2011
Sabtu, 10 Desember 2011
MU menang telak atas wolverhamton 4-1
![]() |
wayne rooney |
TEMPO.CO, Manchester - Pertandingan Manchester United melawan Wolverhampton menjadi obat tersingkirnya MU dari Liga Champions dan Piala Carling. MU memimpin pertandingan dengan skor 4-1 dalam pertandingan Sabtu 10 Desember 2011. Dua gol dicetak oleh Nani pada menit ke-17 dan 56 serta Wayne Rooney pada menit ke 27 dan 62. Adapun gol balasan Wolverhampton dicetak pada menik ke-47.
Kamis, 08 Desember 2011
Langganan:
Postingan (Atom)